Monday, June 24, 2013

Cara membuat blog di blogspot

Andik Rasida| Sobat-sobat pecinta online yang saya sayangi. Bagi anda yang baru tahu tentang blog atau berkeinginan untuk membuat sebuah blog, tentu anda akan bertanya-tanya tentang bagaimana caranya untuk membuat blog itu?. Maka untuk itu pada blog Andik Rasida ini saya akan berbagi tentang bagaimana cara membuat sebuah blog di situs pembuat blog gratis yaitu blogspot.com.

Adapun langkah-langkahnya untuk membuat blog gratis di blogspot adalah sebagai berikut:
  1. Buka browser anda dan ketikan alamat : http://www.blogger.com. Dan natinya tampilannya adalah seperti gambat di bawah ini:

  2. Bagi anda yang telah memiliki akun gmail anda tinggal memasukkan akun anda
  3. Namun kalau anda belum mempunyai akun e-mail gmail, maka anda pilih menu daftar yang tempatnya di pojok kanan atas! 
  4. Selanjutnya silahkan anda masukkan data anda pada form yang telah di sediakan dan apabila telah dirasakan cukup silahkan klik lanjutkan, seperti gambar di bawah ini
  5. Selanjutnya silahkan kirim verifikasi keamanan akun anda dengan menggunakan nomor hp anda.
  6. Setelah mendapatkan sms verifikasi keamanan, masukkan pada form yang di sediakan lalu klik lanjutkan
  7. Selanjutnya anda anda telah selesai membuat email gmail anda.

  8. Selanjutnya anda akan disuguhkan 2 pilihan untuk membuat akun g+ atau akun biasa. Nah pada hal ini saya membuat akun g+
  9. Selanjutnya masukkan nama g+ yang anda inginkan dan lanjutkan
  10. Selanjutnya cari teman di g+, atau anda bisa lewati saja menu ini, karena di lain waktu bisa kita ulangi lagi untuk mencari teman.
  11. Membuat akun g+ telah selesai, klik menu kembali ke membuat blog
  12. Silahkan pilih dan tentukan nama blog anda, serta alamat url blog anda yang dalam hal ini saya menggunakan judul Tutorial Tentang Blog dan alamat urlnya adalah: http://tutorial-ngeblog99.blogspot.com/, serta jangan lupa silahkan pilih tema blog anda

  13. Selesai sudah cara membuat blog di blogspot kali ini, dan hasilnya seperti gambar di bawah ini


Posted by: Nama Blog Tutorial Ngeblog,Informasi Komputer dan Gadget, Updated at: 12:13 PM

4 komentar:

  1. wwwwhii, jadi inget bebeeeerapa tahun lalu

    ReplyDelete
  2. @kempor:Iya sobat, mengenang masa lalu dan untuk berbagi!

    ReplyDelete
  3. klo buat blog seh insyaallah ane bisa, yang ane kagak paham tu cuma setting2an di blogspot.. maklum ane newbie banget klo masalah blogspot, mungkin terbiasa pake wordpress.

    ReplyDelete
  4. @Website Development:Iya itu hanya kebiasaan saja sobat, tak kenal maka tak sayang, begitu pepatah mengatakan.

    ReplyDelete

Etika berkomentar:
1.No Porno
2.No Gambling
3. No Sara
4. Tidak menulis link hidup di Komentar.